TRAINING ONLINE PENYUSUNAN SISTEM REMUNERASI RUMAH SAKIT
TRAINING ONLINE PENYUSUNAN SISTEM REMUNERASI RUMAH SAKIT
prinsip Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit
Teknik Mendesign Sistem Remunerasi Profesional Medis dan Non Medis Rumah Sakit
Sistem Remunerasi SDM
DESKRIPSI TRAINING ONLINE PENYUSUNAN SISTEM REMUNERASI RUMAH SAKIT
Remunerasi adalah jenis kompensasi lain yang diterima karyawan atau eksekutif perusahaan untuk pekerjaan mereka. Ini biasanya mencakup gaji pokok atau upah, bonus, dan komisi dan terkadang tidak termasuk tip dan penggantian biaya.
Kualitas sumber daya manusia bagi rumah sakit adalah yang utama dalam
memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Apalagi saat ini
Sistem Jaminan Kesehatan Nasional 2014 telah diterapkan yang
berimplikasi pada sistem penghitungan beban kerja dan jumlah tenaga,
sistem penilaian kinerja serta sistem remunerasi. Adanya perubahan
sistem pembiayaan tersebut otomastis berdampak pada mekanisme serta
formula pemberian kompensasi kepada SDM di rumah sakit. Kompensasi
tersebut diberikan berdasar perhitungan yang diperoleh berdasar beban
kerja dan kinerja SDM. Ditambah lagi adanya Peraturan Pemerintah No.46
Tahun 2011 tentang Penilaian Prestasi Kerja PNS maka remunerasi bagi
SDM di rumah sakit sangat diperlukan.
Kementrian Kesehatan RI melalui Keptusannya No.625/Menkes/SK/V/2010
tentang Pedoman Penyusunan Sistem Remunerasi Pegawai BLU Rumah Sakit
di lingkungan Kemenkes telah mengatur remunerasi di rumah sakit.
Komponen remunerasi ini dapat berupa basic salary, incentive dan
merit.
Oleh karena itu, untuk meningkatkan kemampuan dan keterampilan dalam
meningkatkan kemampuan manajemen rumah sakit dalam menyusun sistem
remunerasi untuk meningkatkan komitmen SDM sehingga mampu meningkatkan
kinerja, mutu layanan dan daya saing rumah sakit
Menimbang cukup kompleknya materi pelatihan Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit ini bagi peserta, dibutuhkan training provider yang berpengalaman di bidangnya agar tidak membuat peserta tidak menjadi cepat bosan dan jenuh dalam mendalami bidang teknik ini.
TUJUAN TRAINING ONLINE PENYUSUNAN SISTEM REMUNERASI RUMAH SAKIT
Dengan mengikuti pelatihan Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit Peserta dapat berbagi pengetahuan / sharing knowledge mengenai Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit dengan peserta dari perusahaan lain yang bergerak di bidang Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit
MATERI TRAINING ONLINE PENYUSUNAN SISTEM REMUNERASI RUMAH SAKIT
1. Introduction: Sistem Remunerasi SDM
2. Visi dan Misi serta Rencana Strategis Rumah Sakit
3. Kebijakan Strategi dan Tujuan Sistem Remunerasi dan Membahas KMK
No.625/2010 Tentang Pedoman Penyusunan Remunerasi Pegawai BLU Rumah
Sakit
4. Teknik Mendesign Sistem Remunerasi Profesional Medis dan Non Medis
Rumah Sakit
* Metode penentuan target, Perumusan indikator kinerja individu dan
indikator kinerja unit
* Pembuatan analisa jabatan dengan instrument JAQ (Job Analysis
Questionnaire)
* Menyusun sistem remunerasi dalam konteks akuntabilitas dan
keterkaitan antar sistem
* Penyusunan dokumen usulan/proposal sistem remunerasi rumah sakit
* Analisa remunerasi
* Pembuatan evaluasi jabatan (Job Value) dengan faktor penimbang
(Compasible Factor) dan penentuan nilai jabatan
5. Simulasi Mendesign dan Meredesign, serta membuat Model Sistem
Remunerasi Profesional Medis dan Non Medis Rumah Sakit
6. Studi Kasus / Praktek pemecahan masalah Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit
METODE pelatihan sistem remunerasi rumah sakit online Zoom pelatihan Tipe-tipe kepemimpinan online Zoom
Presentation
Discussion
Case Study
Evaluation
Metode Training Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit dapat menggunakan fasilitas training zoom atau training online, dan bisa juga training offline atau training tatap muka.
INSTRUKTUR !@!
Instruktur yang mengajar pelatihan Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit ini adalah instruktur yang berkompeten di bidang Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit baik dari kalangan akademisi maupun praktisi.
PESERTA
Peserta yang dapat mengikuti training Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit ini adalah staff sdm atau karyawan yang ingin mendalami bidang Penyusunan Sistem Remunerasi Rumah Sakit .
Karena kompleksnya pelatihan ini, maka dibutuhkan pendalaman yang lebih komprehensif melalui sebuah training. Dan menjadi sebuah kebutuhan akan training provider yang berpengalaman di bidangnya agar tidak membuat peserta menjadi cepat bosan dan jenuh dalam mendalami bidang teknik ini.
Jadwal Pelatihan Kelas Training 2024:
Batch 1 : 23 – 24 Januari 2024
Batch 2 : 7 – 8 Februari 2024
Batch 3 : 6 – 7 Maret 2024
Batch 4 : 23 – 24 April 2024
Batch 5 : 7 – 8 Mei 2024 || 21 – 22 Mei 2024
Batch 6 : 11 – 12 Juni 2024
Batch 7 : 17 – 18 Juli 2024
Batch 8 : 21 – 22 Agustus 2024
Batch 9 : 18 – 19 September 2024
Batch 10 : 8 – 9 Oktober 2024 || 22 – 23 Oktober 2024
Batch 11 : 5 – 6 November 2024 || 19 – 20 November 2024
Batch 12 : 10 – 11 Desember 2024
Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta
Lokasi Training Tahun 2024 :
- Yogyakarta, Hotel Dafam Seturan(7.300.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Tendean (7.900.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Golden Flower (7.800.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (8.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (8.750.000 IDR / participant)
Catatan :
- Waktu pelatihan Dua+1* hari dengan Biaya tersedia untuk Perorangan, Group, dan Inhouse Training, belum termasuk akomodasi/penginapan.
- Untuk biaya dan jadwal training harap menghubungi marketing kembali
Investasi training:
Investasi pelatihan selama dua hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas training:
- Free Penjemputan dari bandara ke hotel*.
- Modul / Handout.
- Flashdisk*.
- Certificate of attendance.
- FREE Bag or bagpacker.